Kata Kata Mutiara Cinta
Cinta harus berasal dari hati. Maka jika tidak dari hati, jangan pernah berucap bahwa kamu mencinta.
Mencintai tak hanya sekedar untuk dicintai. Tetapi bagaimana menjaga dan menghargai perasaan yang disebut cinta.
Jika tak ada cinta, katakan saja. Jgn karena tak ingin menyakiti, kamu
lupa, meski luka yg kamu beri bisa dimaafkan, dia tak terlupakan.
Ji...ka kamu cinta dia, biarkan dia menjadi dirinya sendiri, maka kamu tak akan kecewa ketika mereka tak seperti yang kamu inginkan.
Terkadang, tak peduli berapa banyak orang di sekitarmu, kamu merasa
sepi. Hanya karena kamu berharap dia yang kamu cinta ada di sisi.
Kadang, meski kamu sangat mencintai seseorang, kamu harus melepaskannya, karena tanpanya kamu temukan dirimu lebih bahagia.
Cinta mungkin akan memberikan luka. Tapi luka akan membuatmu lebih dewasa.
Cinta kasih adalah perasaan hati, yang harus diungkapkan dengan hati, bukan hanya dengan rayuan atau pujian.
Kehilangan seseorang yang kita cinta memang sangat menyakitkan, tapi
itu bukan akhir segalanya, kita bisa bahagia meski tanpa dia.
Jgn berkata kau mencintainya jika kau tdk pernah berjuang, menangis, & berdoa baginya agar tetap tinggal di hidupmu.
Dalam cinta, jika kamu terus mencari yg sempurna, kamu mungkin akan
kehilangan dia yg meski tak sempurna tapi mampu buat hidupmu bahagia.
Butuh kepercayaan dalam cinta, karena cinta punya kekuatan untuk saling
menyakiti. Namun cinta juga yang tak membiarkan itu terjadi.
By: Lukas P.Hutasoit. S.Pd.K
Tidak ada komentar:
Posting Komentar